Archives for November, 2012
Panggung yang Paradoks
Palestina kembali membara. Rudal-rudal tentara Israel menghujani Gaza. Ahmad Jabari, panglima tertinggi Brigade Al Qassam, meninggal syahid. Warga sipil termasuk perempuan dan anak-anak tak luput dari serangan membabi buta Israel.…
Motivasi Menulis
Dalam sebuah perbincangan yang hangat di Rumah Puisi, pada awal Agustus 2009 yang dingin, Taufiq Ismail berkisah tentang kegelisahannya pada suatu masa terhadap masyarakat Indonesia yang masih bangga dengan “kepincangan”…